Jika Resmi Pisah, Ini Daftar 10 Daerah Otonomi Baru di Kalimantan Timur

- 11 Juni 2024, 06:00 WIB
Peta Provinsi Kalimantan Timur
Peta Provinsi Kalimantan Timur /Property by Bappeda Kalimantan Timur /

7. Kabupaten Paser Tengah
- Ibukota Kuaro
- Induk Kabupaten Paser
- Kecamatan Batu Sopang, Kuaro, Muara Komam, Long Kali, dan Long Ikis.

8. Kabupaten Sangkulirang
- Ibukota Sangkulirang
- Induk Kabupaten Kutai Timur - Kecamatan Sangkulirang, Sandaran, Kaliorang, Kaubun, dan Karangan.

9. Kota Samarendah
- Induk Kota Samarinda
- Kecamatan Loa Janan Ilir, Palaran, dan Samarinda Seberang.

10. Kota Tenggarong
- Induk Kabupaten Kutai Kartanegara - Kecamatan Tenggarong, dan Tenggarong Seberang.

“Kita akan mendukung penuh misi pemerintah untuk memindah Ibu Kota di Kalimantan Timur, kita akan dukung seratus persen. Untuk itu, kita harap pemerintah juga bisa merestui pemekaran di Daerah Kalimantan Timur,” jelas Majedi, Ketua Forum Koordinasi Daerah (Forkoda) PP DOB seluruh Kaltim beberapa waktu lalu.***

Halaman:

Editor: Arham Licin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah