Imbas Tak Lolos 4 Persen Suara Nasional, 3 Kursi PPP di Daerah Ini Direbut PKS dan Golkar

- 7 April 2024, 12:45 WIB
Hasil Penghitungan Suara Calon Anggota DPRD Provinsi NTB Dapil 6 Partai PPP
Hasil Penghitungan Suara Calon Anggota DPRD Provinsi NTB Dapil 6 Partai PPP /Ist/KC/

JOURNALTELEGRAF - Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari memimpin rapat pleno terbuka penetapan hasil Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. 

 

Adapun hasil yang ditetapkan. Yakni, hasil pemimpin presiden dan wakil presiden, anggota DPR, DPD, DPRD provinsi, dan DPRD kabupaten kota secara nasional. 

 

Jumlah suara sah pemilihan calon anggota DPR 151.796.631 suara.

 

Salah satu partai politik yakni PPP dipastikan tidak memenuhi ambang batas parlemen 4 persen. 

 

Kegagalan ini kemudian berimbas pada perolehan kursi caleg DPR RI partai berlambang kabah itu di sejumlah daerah pemilihan (Dapil). Salah satunya, Dapil Aceh 1, Dapil Banten 1, Dapil Jawa Barat 9.

 

Halaman:

Editor: Arham Licin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah