Tata Cara Sholat Idul Fitri Beserta Bacaan Niatnya

- 8 April 2024, 00:54 WIB
Ilustrasi Daftar Lokasi Sholat Idul Fitri Muhammadiyah di Yogyakarta.
Ilustrasi Daftar Lokasi Sholat Idul Fitri Muhammadiyah di Yogyakarta. /Pexels/mohammad ramezani/

JOURNALTELEGRAF - Idul Fitri 1445 Hijriyah tinggal menghitung hari. Jika merujuk dari penetapan 1 Syawal oleh Muhammadiyah, maka Rabu 10 April 2024 pukul 07.00 WIB akan dilaksanakan Sholat Ied atau Sholat Idul Fitri.

Sholat Idul Fitri hukumnya Sunnat Mu'akkadah, yang artinya sesuatu yang sangat dianjurkan, meskipun tidak wajib seperti Sholat 5 waktu.

Karena Sholat Ied atau Sholat Idul Fitri dilakukan sekali dalam setahun, mungkin ada yang sering lupa tata caranya.

Baca Juga: Resmi 1 Syawal Rabu 10 April 2024, Ini Daftar Lokasi Khutbah Pimpinan Pusat Muhammadiyah

Berikut tata cara sebelum Sholat Idul Fitri:
Pertama, mandi dengan membaca niat :
نَوَيْتُ الْغُسْلَ لِعِيْدِ الْفِطْرِ سُنَّةً ِللهِ تَعَالٰى
Aku berniat mandi 'idul fitri sunnah karena Allah.

Kedua, berpakaian paling baik, pilih pakaian yang terbaik menurut kita, tidak harus baru apalagi mahal tentunya.

Ketiga, memakai wewangian, sebaiknya untuk laki laki laki saja.

Keempat, makan sebelum berangkat Shalat, minimal makanan ringan.

Kelima, jika memungkinkan jalan yang dilewati saat pergi dan pulang berbeda.

Keenam, dilakukan secara berjamaah tentunya.

Halaman:

Editor: Arham Licin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah