Ini 7 Manfaat Minum Air Putih di Pagi Hari, Salah Satunya Menurunkan Berat Badan

- 21 Mei 2024, 18:10 WIB
Ilustrasi kadar air dalam tubuh manusia yang harus selalu dijaga agar tidak berkurang drastis
Ilustrasi kadar air dalam tubuh manusia yang harus selalu dijaga agar tidak berkurang drastis /Kemenkes/Instagram

JOURNALTELEGRAF - Kesehatan itu tidak bisa dinilai dengan apapun. Karena dengan tubuh yang sehat, semua aktivitas bisa berjalan dengan baik. Begitu pun sebaliknya, saat tubuh alami sakit, setiap aktivitas akan terhenti total. 

Oleh karena itu, menjaga tubuh agar tetap sehat jauh lebih penting dari segalanya, banyak cara untuk menjaga kesehatan. Diantaranya, mengkonsumsi makanan bergizi setiap hari, beristirahat cukup, dan mengkonsumsi air putih yang banyak. 

Mengapa Air Putih Penting Bagi Tubuh? 

Air adalah sumber kehidupan, dalam tubuh manusia pun jumlah kandungan air sebesar 70 persen dan ini akan sangat berdampak terhadap kebugaran tubuh, jika tubuh kekurangan air, maka yang terjadi lemas, kurang energi, bila berlangsung lama, akan berefek ke kesehatan. 

Menurut beberapa ahli dalam penelitiannya bahwa setidaknya 95% otak manusia tersusun atas air, 82% air ada pada darah, sebanyak 75% air terdapat pada jantung, 86% terdapat pada paru-paru, dan kurang lebih 83% air terdapat pada ginjal (Kusumawardani & Larasati, 2018). Hampir 60% berat badan orang dewasa terdiri dari cairan. 

Minum Air Putih untuk kesehatan Tubuh
Minum Air Putih untuk kesehatan Tubuh

Berapa Banyak Air yang Wajib Dikonsumsi Setiap Hari ? 

Total asupan harian sekitar 2,7 liter untuk wanita dan 3,7 liter untuk pria dapat memenuhi sebagian besar kebutuhan orang dewasa. Anda mungkin tidak perlu minum 3 liter air sehari untuk memenuhi kebutuhan cairan tubuh, tergantung makanan dan minuman yang digunakan sehari-hari.

Bagaimana Cara Mudah Memenuhi Kebutuhan Cairan Tubuh

1. Bangun Tidur Langsung Minum Air Putih. 

2. Makan Sayur Berkuah.

3. Ngemil Buah. 

4. ambahkan Perasan Jeruk di Air Putih.

Halaman:

Editor: Arham Licin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah