PPDB 2024: Berikut Jadwal dan Syarat Lengkap Daftar di SMP Negeri 1 Bitung

- 2 Juni 2024, 11:00 WIB
SMP Negeri 1 Bitung
SMP Negeri 1 Bitung /Facebook/

JOURNALTELEGRAF - Seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun ajaran 2024/2025 tingkat sekolah menengah pertama (SMP) Negeri 1 Bitung telah dibuka. 

SMP Negeri 1 Bitung membuka pendaftaran dengan sistem online untuk empat jalur. Yaitu, jalur zonasi, afirmasi, pindah tugas orang tua, dan prestasi. 

Jalur zonasi merupakan jalur penerimaan calon peserta didik baru berdasarkan zona tempat tinggal.

Sedangkan jalur afirmasi disediakan untuk siswa yang menerima program penanganan keluarga tidak mampu dari Pemerintah Pusat atau Pemerintah Daerah. 

Baca Juga: PPDB 2024: SMA Negeri 1 Bitung Resmi Buka Pendaftaran, Ini Jadwal Lengkapnya

Selanjutnya jalur yang disediakan bagi Calon Peserta Didik yang mengikuti perpindahan tugas orang tua/wali yang dibuktikan dengan surat penugasan orang tua/wali disebut jalur pindah tugas orang tua. 

PPDB 2024 SMP Negeri 1 Bitung
PPDB 2024 SMP Negeri 1 Bitung

Terakhir jalur prestasi, dimana jalur ini menggunakan nilai rapor calon peserta didik sebagai bahan pertimbangan seleksi. Syaratnya menggunakan rapor 5 semester terakhir yang dilengkapi dengan Surat Keterangan Peringkat Rapor peserta didik dari sekolah asal.

Baca Juga: PPDB 2024: Mau Daftar di SMP Negeri 2 Bitung? Berikut Link dan Syarat Pendaftarannya

Jadwal PPDB 2024

- Pendaftaran : 21 Mei - 24 Juni

Halaman:

Editor: Arham Licin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah