Kantongi 10 Kursi, Koalisi Sangihe Maju Ancaman Besar Partai Penguasa di Pilkada 2024

- 26 April 2024, 21:08 WIB
Ketiga Ketua Parpol usai pertemuan awal pembentukan Koalisi Sangihe Maju.
Ketiga Ketua Parpol usai pertemuan awal pembentukan Koalisi Sangihe Maju. /Dendy Abram/

 

 

"Dari koalisi 5 partai ini, ketua-ketuanya pasti akan mendaftar juga sebagai bakal calon, namun kita tetap membuka diri bagi figur-figur yang lain. Sebab motivasi kami berlima ini sama, kalau ada figur baru yang enerjik dan berkomitmen untuk memajukan Sangihe, kenapa tidak diberi kesempatan. Dan kami akan mendorong bersama figur yang baru itu melalui koalisi ini," jelasnya

 

 

Sementara terkait besaran permintaan mahar terhadap figur yang bukan dari kader partai gabungan dan mau mendaftarkan diri melalui Koalisi Sangihe Maju ini, Mangumbahang menyatakan bahwa situasional saja, sebab mengikuti Pilkada akan membutuhkan cost yang besar.

 

 

"Kalau dari Gerindra kami tidak ada mahar dan itu sudah ditekankan dari Provinsi bahwa tidak ada mahar. Tapi untuk parpol lain yang tergabung dalam KSM ini, kita belum bicarakan sampai kesitu. Tapi kalaupun ada mahar, itu kami tetap terbuka kepada siapa saja yang mau mendaftar terkait jumlah harga kursi yang ada, serta biaya operasional dan logistik untuk Pilkada nanti," terang mangumbahang sembari menambahkan bilamana dirinya juga selaku Ketua Partai Gerindra didorong untuk maju dalam konstestasi Pilkada Sangihe 2024.

 

Halaman:

Editor: Dendy Abram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah