Selain Punya 1 Kota Metropolitan, Pulau Sulawesi Juga Miliki 10 Kota Besar, Berikut Daftarnya

- 27 Juni 2024, 13:30 WIB
Foto udara Kota Manado ibukota Provinsi Sulawesi Utara
Foto udara Kota Manado ibukota Provinsi Sulawesi Utara /Kanal YouTube/Fuhendra

JOURNALTELEGRAF - Ternyata Pulau Sulawesi tidak hanya punya Kota Metropolitan Makassar, ada deretan kota lainnya yang terdaftar sebagai kota besar dengan jumlah penduduk ratusan ribu jiwa. 

Tidak hanya berpenduduk ratusan ribu, kota kota ini juga menjadi pusat perekonomian di wilayah Sulawesi. Seperti, Kota Manado dan Kota Bitung di Sulawesi Utara, Kota Kendari dan Kota Baubau di Sulawesi Tenggara, Kota Palu di Sulawesi Tengah, Kota Mamuju di Sulawesi Barat dan Kota Gorontalo di Provinsi Gorontalo. 

Ada banyak hal yang selalu menarik pembahasan tentang perkotaan. Oleh karenanya, sebelum memutuskan untuk tinggal di wilayah perkotaan, sebaiknya mengenali klasifikasi perkotaan. Pada umumnya, klasifikasi kota dapat dikategorikan berdasarkan jumlah penduduknya.

Berikut ini lima klasifikasi kota berdasarkan populasi penduduknya. Yaitu, Kota kecil populasi 20.000 - 50.000 jiwa, kota sedang 50.000 - 100.000 jiwa, kota besar 100.000 - 1.000.000 jiwa, kota metropolitan 1.000.000 - 5.000.000 jiwa, kota megapolitan 5.000.000 jiwa ke atas. 

Foto udara Kota Bitung kota pelabuhan terbesar di Provinsi Sulawesi Utara
Foto udara Kota Bitung kota pelabuhan terbesar di Provinsi Sulawesi Utara Kanal YouTube Raja Drone

Daftar Kota di Pulau Sulawesi

1. Kota Makassar

2. Kota Manado

3. Kota Kendari

4. Kota Palu

5. Kota Gorontalo

Halaman:

Editor: Arham Licin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah