Hijrah dari Bandung, Kisah Inspiratif Kang Dede dari Tukang Kredit Kelontong Sampai Jualan Batagor di Bitung

- 16 Januari 2024, 15:14 WIB
Dede Suhendar Saat Menyiapkan Dagangan Batagor Untuk pembeli ( 15/01/2024)
Dede Suhendar Saat Menyiapkan Dagangan Batagor Untuk pembeli ( 15/01/2024) /Arham Licin /Journal Telegraf

JOURNALTELEGRAF - Akibat krisis moneter di penghujung era 90an membuat Dede Suhendar angkat kaki dari kampung halaman di Jawa Barat.

 

Menginjakkan kaki pertama kali di Bumi Nyiur Melambai, Sulawesi Utara pertengahan tahun 2000.

 

Menurut pria Kelahiran Kota Bandung ini, dia diajak teman sekaligus orang yang kemudian menjadi bosnya saat di Sulawesi Utara.

Baca Juga: Eiger Official Keempat di Sulawesi Utara Kini Hadir di Kota Bitung

Kang Dede sapaan akrabnya, sudah 9 tahun menikmati pekerjaannya sebagai pedagang batagor dan siomay di bilangan Jalan Worang, Kecamatan Maesa, Kota Bitung.

 

Pria asal Cibuntu Kecamatan Bandung Kulon tersebut memulai pekerjaan sebagai tukang kredit barang kelontong dengan berkeliling Kota Bitung.

Halaman:

Editor: Arham Licin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah