Pameran Otomotif Terbesar, Berikut Sejarah Singkat Indonesia International Motor Show

- 13 Februari 2024, 11:08 WIB
Kolase Foto Gelaran IIMS 221 dan Flayer IIMS 2024
Kolase Foto Gelaran IIMS 221 dan Flayer IIMS 2024 /Dyandra Promosindo/ANTARA

JOURNALTELEGRAF - Sebagai pameran otomotif terbesar di Indonesia, IIMS memiliki perjalanan sejarah yang cukup panjang.

 

Indonesia International Motor Show berawal dari Professional Exhibition Organizer (PEO), Dyandra Promosindo, yang telah melaksanakan 110 pameran di Jakarta, Surabaya, Yogyakarta, Bali, dan kota besar lainnya di Indonesia.

 

Pada tahun 2000, Dyandra Promosindo turut terlibat dalam pameran otomotif yaitu Gaikindo Auto Expo. Pameran ini terbilang sukses besar.

Baca Juga: IIMS 2024 Akan Dimulai, Cek Syarat Untuk Beli Tiket Masuknya di Sini

Kemudian di tahun 2006, menghadirkan kembali pameran mobil dengan skala lebih luas, yaitu internasional, bekerja sama dengan IOCA. Tepatnya 21-30 Juli 2006, nama pameran otomotif tersebut berubah menjadi The 14th Indonesian International Motor Show (IIMS).

 

Perjalanan IIMS dalam menyelenggarakan pameran motor show internasional semakin pesat. Salah satunya yang diadakan pada IIMS ke-21 tanggal 19-29 September 2013. Melalui area yang begitu luas hingga menjadi pameran otomotif yang besar se-Asia Pasifik, dan menghasilkan transaksi lebih dari 4,9 miliar rupiah selama pameran IIMS 2013 tersebut.

 

Halaman:

Editor: Arham Licin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah